Monday, August 8, 2011

Laman Web Menarik untuk Buang Masa!

Adakah anda merasa jemu dengan berita yang akhir-akhir ini makin terasa memeningkan kepala? Sudah waktunya bagi Anda untuk rileks.



Beberapa laman web yang sesuai anda lawati untuk membuang masa yang berlebihan itu! Berikut adalah laman web tersebut seperti yang ditulis Huffingtonpost.

Site ini merupakan permaina gambar yang semuanya dapat dijumpa menggunakan mesin pencari Google. Anda punya 20 saat (bukan, ''Anda Ada 60 Saat'' ya) untuk meneka hal apa yang sedang dicari dan beberapa di antaranya sangat susah untuk diteka.

Ketika comedian Shawn Hollenbach berusia 10 tahun, ia sangat mempercayai dan menyukai unicorn. Sedikit memalukan ketika adik perempuannya menemukan koleksi gambar unicorn yang dia lukis semasa kecil. Kini, Shawn memutuskan muntuk menguploadkan di internet dalam Unicorn on Computer Paper.

Budaya memang aneh, begitu juga hidup ini. Know What’s F*cking Crazy? merupakan sebuah blog tempat penulis Jake Dubs  melontarkan satu elemen yang aneh.

Ingin tahu berapa lajunya anda menaip? Ingin merasakan pertandingan seperti itu? TypeRacer menjadi wadah yang terbaik. Tak hanya bisa berlumba dengan waktu, pengguna di seluruh dunia boleh cabar mencabar antara satu sama lain.

Merasa bosan melihat kening Anda? Selalu berkhayal seperti apa jika kening berwarna hijau? Taaz mampu mewujudkan khayalan Anda setelah Anda mengupload gambar dan gambar Anda akan dihias seperti yang anda khayalkan tanpa Anda perlu bereksperimen di dunia nyata.

Seorang blogger bernama Monte mengumpulkan koleksi gambar dari adegan terakhir tiap film yang ia tonton untuk dimasukkan projek The Final Image. Ia mengaku kadang-kadang terkejut dengan ‘apa yang boleh terus dilupakan setelah menonton’.

Where the F*ck Is This?
Where the F*ck Is This? merupakan sebuah laman web yang didedikasikan untuk mencari lokasi gambar-gambar indah yang tersebar di internet. Site ini boleh menjadi cara sempurna memecahkan misteri berkaitan gambar menakjubkan yang pernah Anda lihat di internet dan tak mengetahui di mana lokasinya.

Nota kaki: Wakluu - Juga sebuah blog yang boleh dijadikan tempat untuk membuang masa..hehe

Artikel Menarik Di Sini: